Rabu, 08 Juli 2009

Goodbye Michael Jackson; Now, I Realized That You Are Really Gone Forever


Malam ini Miaw nyaksiin prosesi pemakaman Michael Jackson yang di siarkan hampir di seluruh tivi lokal kita yang merelay secara live di Staples Center, LA.

Ketika melihat prosesi ini, hanya kata-kata ini yang terbersit di benak Mia

Michael Jackson beneran dah meninggal ya????

Mia sebenernya udah dapet berita tentang meninggalnya MJ 26 Juni yang lalu. Tapi baru akhir-akhir ini tu berita baru mencerna sepenuhnya di otak n in my heart : MJ was realy-truly dead... Oh My Gackt...

Bukannya lemot atau oneng... tapi sewaktu baru dapet tu berita, terjadilah penyangkalan alias denied (ceileee) di diri Mia. No... its probably not him on that news... it cant be Mj!!!

But slowly but sure, step by step I can accept that fact. Mj was dead. I really truly deeply do felt lossing the one who has given a memories for my childhood with his fantastic music. there is nobody ever and never can replace his place as the king of pop. The artist which is his music has accepted by every country even every continent. Let's say in Asia, Europe, Africa, Australia, even from the Middle east. Can you mention it, who is the artist besides Michael Jackson that he/she was accepted in every continent like Mj was?

Without unrespected to Elvis, The Beatles, Madonna, Stevie Wonder, Elton John and the another big artist that we ever known, but was they have the names like Michael Jackson in every continent??? NOPE I think. I realized these fact instead after his death. He is a trully artist that worth it to call a KING OF POP

Menjelang acara prosesi formal pemakaman MJ di tayangkan, beberapa televisi lokal memutar ulang beberapa video klip lama MJ, salah satunya "rememberer the time". dimana alur cerita video klipnya menari2 di Egypt di depan cleopatra. Yang paling asyiknya bagi Mia, ketika MJ bernyanyi pas di bagian Tttrrrrrrraaaappp tap tap tap.... ttrrrrrrrrrraaappp tap tap tap. kalo ga ingat, liat lagi vidklipnya. its so coooool..... huruf rrrrr nya maknyosss banget (mengingat mia cadel ga bisa bilang rrrrrrr makanya waktu kecil langsung ngerasa MJ hebat bisa bilang huruf rrrrrr dengan mantap dan maknyossss banget bagi ukuran orang bule yang biasanya cadel bilang rrrrr)

Sayangnya, selama prosesi 'penyambutan' MJ (MJ berada di dalam peti matinya, of course) peti matinya ga di buka. Pengen liat mayat MJ nya euy (ga sopan dikau miaw...). Soalnya, penasaran banget waktu dapet berita dari ANTARA tapi lupa ke save, biar ga penasaran, ni ada link di wordpress yang mengutip berita tersebut di sini

Mayat MJ akan di awetkan dengan cara pembalseman. Dikutip Daily Mail, ada kemungkinan tubuh Jackson tidak akan dikubur atau dikremasi. Klaim tersebut dipaparkan Dr.Gunther Von Hagens, dokter asal Jerman yang terkenal piawai membalsam mayat. and guess what. dokter 'edan' ini akan memilih pose moonwalk untuk mayat MJ.
WHAT ON EARTH OF HIS THINKING ABOUT!!!!!

Untung aja hal ini ga bener-bener kejadian. Di liat dari ukuran petinya, ga memungkinkan deh MJ di baringkan di dalam sana dalam posisi moonwalk. Dan yang pasti ide gila ini bakal ditentang oleh ibunya Michael, Janet, Jermaine dan La Toya. Setidaknya, merekalah yang masih waras and they will defend Michael bodies. Even, they are to late to against a 'crazy' doctor to split MJ head for purpose obtain his brain. Dengan alasan, mengetahui apa saja yang udah dikonsumsi MJ.

so... U can imagine what the results is... Mj will burried without his brain. Ya olohhhh... mana tu otak bakal di iris rapi ma dokter dengan alasan keperluan otopsi setelah tu otak mengeras selama dua minggu lamanya. OMG... OH MY GACKT... tragis bener dikau MJ. Udah meninggal tapi masih juga di aniaya.

Oh ya, mengenai isu MJ islam. hhmmmm... I doubt it. Meski banyak kabar angin, kabar burung dan kabar kucing yang mengeong, bahwa MJ masuk islam, but from the based I saw on TV tonight (prosesi formal pemakaman MJ) yg memberi kata pembuka dan kata penutup adalah seorang Pastor not ustadz.

Apalagi yaaa... yang pasti. I feel so sad that Mj was dead. Goodbbye Michael, we are will gonna miss you MJ. This is, your songs that I most like. Thanks for your beautiful songs. Sayounara taisetsuna hito yo

"Will You Be There"

Hold Me
Like The River Jordan
And I Will Then Say To Thee
You Are My Friend

Carry Me
Like You Are My Brother
Love Me Like A Mother
Will You Be There?

Weary
Tell Me Will You Hold Me
When Wrong, Will You Skold Me
When Lost Will You Find Me?

But They Told Me
A Man Should Be Faithful
And Walk When Not Able
And Fight Till The End
But I'm Only Human

Everyone's Taking Control Of Me
Seems That The World's
Got A Role For Me
I'm So Confused
Will You Show To Me
You'll Be There For Me
And Care Enough To Bear Me

(Hold Me)
(Lay Your Head Lowly)
(Softly Then Boldly)
(Carry Me There)

(Lead Me)
(Love Me And Feed Me)
(Kiss Me And Free Me)
(I Will Feel Blessed)

(Carry)
(Carry Me Boldly)
(Lift Me Up Slowly)
(Carry Me There)

(Save Me)
(Heal Me And Bathe Me)
(Softly You Say To Me)
(I Will Be There)

(Lift Me)
(Lift Me Up Slowly)
(Carry Me Boldly)
(Show Me You Care)

(Hold Me)
(Lay Your Head Lowly)
(Softly Then Boldly)
(Carry Me There)

(Need Me)
(Love Me And Feed Me)
(Kiss Me And Free Me)
(I Will Feel Blessed)

[Spoken]
In Our Darkest Hour
In My Deepest Despair
Will You Still Care?
Will You Be There?
In My Trials
And My Tripulations
Through Our Doubts
And Frustrations
In My Violence
In My Turbulence
Through My Fear
And My Confessions
In My Anguish And My Pain
Through My Joy And My Sorrow
In The Promise Of Another Tomorrow
I'll Never Let You Part
For You're Always In My Heart.

20 komentar:

  1. bagus ya artiklenya..huhu.. seneng membacanya.. :D

    BalasHapus
  2. Terlalu lama di tengah laut
    sampai lupa buat ngomong bahwa gw sangat dan sangat dan sangatKANGEN ma kamu Mia....
    Kamu yang terbaik...
    Kamu tetap jadi nomor satu dalam hidup gw.....
    Selamat Malam Mia......
    Selamat beristirahat....
    selamat malam....
    SEMUA RENCANA TUHAN AKAN INDAH PADA MASA-NYA.....

    BalasHapus
  3. sebenarnya kita semua pengennya gini.

    jacko keluar dari peti mayat terus bilang gini "anda semua kena tipu, anda masuk acara spontan uhhuuyy!!"

    tapi ga mungkin yak bro?

    BalasHapus
  4. sekali lagi ya miaw...
    OOUUUUUUHHH!!!!!

    BalasHapus
  5. aduuuuh...
    jadi sedih lagi nih..

    BalasHapus
  6. @cha-bie: kamu senang membacanya, mia sedih emnulisnya huhuhu :((
    @andy gokil: andai smua ini cuma acara spontan *tendang andy keluar blog*
    @Aroel: roel...yg meninggal itu MJ bukan mia :P
    @Jonk: Mia ikutan sedih lagi huhuhu :(( :(( :((

    BalasHapus
  7. mia...saya juga jadi sedih ...saya sedih kenapa sebelum Mj pergi nggak kamu pijetin dulu tuh kakinya biar "disana" bisa manggung =))

    BalasHapus
  8. WAHAHAHAHAHAHA.
    dATENG LAGI SOB!!!
    huahahahaha.

    BalasHapus
  9. @Soff-tiss: lah...bukannya kamu tukang pijitnya MJ
    @AndyGokil: Ampuuuuuun... jangan spambob lagi...ampuuuuunnnnnn :-t

    BalasHapus
  10. Doa untuk Raja Pop

    Our Father, who art in Heaven,
    hallowed be Thy Name.
    Thy Kingdom come, Thy Will be done,
    on Earth, as it is in Heaven.
    Give us this day our daily bread,
    and forgive us our trespasses,
    as we forgive those who trespass against us.
    And lead us not into temptation,
    but deliver us from evil.
    For thine is the kingdom, and the power, and the glory,
    for ever and ever.

    Amen...

    BalasHapus
  11. In the name of holly spirit

    Amen

    BalasHapus
  12. semoga arwahnya diterima disisi-Nya
    dan keluarga yg ditinggalkan tidak gontok-gontokan ma harta mas Jackson

    BalasHapus
  13. miau.. janngan ikut2an dokter edan itu yah.. heheheheheheh.. soalnya kamu kan sedikit gila juga.. heehehe mainnannya ma kucing terus.. kapan sama orangnya dums.. ehueheu

    BalasHapus
  14. raja pop dunia, dunia pun mengakui jasanya

    BalasHapus
  15. kasian ya sdah dua minggu, jasadnya masih disengketakan antar keluarga mau disemayamkan dmana??:(

    BalasHapus
  16. MJ, Mbah Surip, dan Rendra, orang2 hebat dalam kapasitasnya, mereka semua dah pergi, tinggal karya2nya, hehehe...

    BalasHapus

Mohon berbahasa yang sopan (boleh melawak asal sopan)dan tidak melenceng dari postingan atau memuat iklan. Komentar yang dianggap ga pantas akan di hapus oleh admin Tora^^

Thanks